Kasi Propam Polres Majalengka Monitoring Tahapan Pelaksanaan Pilkades

Berita Terkini

Dinas DLH Tutup Mata, Mengenai Dugaan Limbah PT Futai. Warga Desak Kepolisian dan Kejaksaan Ambil Alih Mengenai Limbah Tersebut. Bitung Sulawesi Utara 

Bitung - tidak ada takut nya PT Futai Sulawesi Utara kembali melanggar lagi, mengenai limbahnya Yang di buang bukan pada tempatnya  23/10/20...

Postingan Populer

Jumat, 26 Mei 2023

Kasi Propam Polres Majalengka Monitoring Tahapan Pelaksanaan Pilkades



Majalengka, Kasi Propam Polres Majalengka AKP Sarjiyo,S.E.,M.H sebagai Pamen dan Pamatwil serta Asistensi melaksanakan monitoring Tahapan Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa Serentak Tahun 2023 di Wilayah Hukum Polres Majalengka, pada Kamis (25/5/2023).

Maksud dan Tujuan kegiatan tersebut untuk monitoring kerawanan dan antisipasi kejadian serta rangkaian tahapan Pelaksanaan kegiatan  Pilkades serentak tahun 2023.

Kasi Propam Polres Majalengka AKP Sarjiyo,S.E.,M.H sebagai Pamen dan Pamatwil serta Asistensi di wilayah hukum Polsek Rajagaluh dan Polsek Sindangwangi. 

Disaat mengunjungi salah satu desa yaitu di Desa Cipinang Kecamatan Rajagaluh Kabupaten Majalengka Kasi Propam Polres Majalengka AKP Sarjiyo,S.E.,M.H menyampaikan Agar selalu berkoordinasi apabila ada permasalahan sekecil apapun.

"Ia juga menuturkan dengan memasuki masa tenang agar antisipasi kemungkinan di pergunakan untuk Money Politik"tuturnya.

Selain itu, Ia juga mengajak  Bersama - sama melaksanakan Patroli monitoring situasi dan kondisi Kamtibmas di wilayah Desa yang melaksanakan Pilkades,"tegasnya.



(Rahmat) 

0 comments:

Posting Komentar

Hanya pesan membangun