Ciptakan Kamtibmas Yang Nyaman, Aipda Tajul Gelar Patroli Blusukan

Berita Terkini

Sport Center Indramayu Meledak! Marjinal dan Siti Aliyah Sukses Bakar Semangat Penonton

Indramayu – Atmosfer Sport Center Indramayu benar-benar meledak! Ribuan penonton dari Indramayu hingga Cirebon tumpah ruah menyaksikan konse...

Postingan Populer

Jumat, 02 Juni 2023

Ciptakan Kamtibmas Yang Nyaman, Aipda Tajul Gelar Patroli Blusukan



Majalengka, Bhabinkamtibmas Polsek Sukahaji Subsektor Sindang aipda muhammad tajul melaksanakan sambang warga.

Sambang yang dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Sukahaji Subsektor Sindang Polres Majalengka kepada Warga di Desa Binaan adalah untuk mempererat silaturahmi dan  Menyampaikan Himbauan Antisipasi C3 dan Bencana alam di musim kemarau Tak Lupa Pula Menghimbau Kepada Pemuda pemudi Untuk Tidak Melakukan tindakan  Yang Dapat Merugikan Diri Sendiri Dan Orang Lain.

Kegiatan ini Dalam rangka memelihara situasi Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif di wilayah binaan Pada kali ini di Desa bayureja, Kecamatan Sindang, Kabupaten Majalengka, Jumat (2/06/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas menghimbau kepada Warga Desa bayureja agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban cegah C3 dan waspada bencana alam,"tuturnya.

Sementara itu, Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S. I. K melalui Kapolsubsektor Sindang Iptu Yayan Suripna SH menambahkan, menghimbau kepada para Warga agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban  mengantisipasi hal yang tak diinginkan,"imbaunya


(Rahmat) 

0 comments:

Posting Komentar

Hanya pesan membangun