Kapolsek Jatiwangi, mengajak para pelajar yang diduga terlibat tawuran untuk melaksanakan Shalat Maghrib Berjamaah

Berita Terkini

Sertijab Kasat Intelkam Dan Kapolsek Rambah Polres Rokan Hulu Berlangsung Khidmat

ROKAN HULU – Suasana khidmat menyelimuti Lapangan Apel Polres Rokan Hulu pada Sabtu pagi (19/4/2025) saat dilaksanakannya Upacar...

Postingan Populer

Sabtu, 03 Juni 2023

Kapolsek Jatiwangi, mengajak para pelajar yang diduga terlibat tawuran untuk melaksanakan Shalat Maghrib Berjamaah



Majalengka - Sebagai upaya Preventif dan Preentif, jajaran Polsek Cigasong telah melakukan pengamanan para pelajar yang diduga melaksanakan tawuran ke Mapolsek Jatiwangi Polres Majalengka, Sabtu (03/06/2023).

Dalam kesempatan tersebut, selain diberikan himbauan, para pelajar tersebut juga diajak untuk melaksanakan shalat Maghrib berjamaah di Mushola Polsek Jatiwangi 

Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S.I.K., melalui Kapolsek Jatiwangi Kompol H. Kustadi, SH mengatakan, bahwasannya dengan pelaksanaan shalat berjamaah kita tumbuhkan nilai-nilai religius kepada para pelajar tersebut 

"Selain dibekali ilmu pengetahuan disekolah, terhadap para pelajar juga harus diterapkan nilai-nilai religius, mengingatkan kembali ajaran agama kepada mereka, semoga mereka akan menjadi sosok yang cerdas dan beriman," terang Kapolsek Jatiwangi.



(Rahmat) 

0 comments:

Posting Komentar

Hanya pesan membangun