Savira Anditta, Menceritakan Asal-Usul Desa Trusmi Sebagai Desa Wisata, Perdagangan dan Budaya.

Berita Terkini

Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Misa, TNI Polri Di Giriwoyo Laksanakan Pengamanan

Wonogiri - Bertempat di Gereja ST. Ignatius Danan Dsn. Danan Rt. 002 Rw. 008 Ds. Sendangagung Kec. Giriwoyo Kab. Wonogiri telah dilaksanakan...

Postingan Populer

Sabtu, 14 Oktober 2023

Savira Anditta, Menceritakan Asal-Usul Desa Trusmi Sebagai Desa Wisata, Perdagangan dan Budaya.

Buserpolkrim.com - Cirebon, Desa Trusmi yang berada di Kecamatan Weru Kabupaten Cirebon,  merupakan desa wisata baik wisata religi maupun wisata belanja perdagangan batik.
Sabtu Tgl,14/10/2023 

warga Desa Trusmi mengadakan tradisi ngujung Buyut Trusmi digelar setiap tahun menjadi adat istiadat yang dihadiri berbagai elemen masyarakat dari mulai pemerintah, tokoh agama, pihak keraton dan masyarakat umum.
Pada Waktu Mbah kuwu Cirebon yang bernama Pangeran Cakrabuana hijrah dari Cirebon ke sebuah Daerah yang sekarang disebut Trusmi, mbah Kuwu Cirebon berganti pakaian memakai baju kyai yang tugasnya menyebarkan ajaran agama Islam. 
Hingga sekarang ia dikenal dengan nama Mbah Buyut Trusmi
Mbah Buyut Trusmi adalah putra dari Raja Pajajaran Prabu Siliwangi yang datang ke Trusmi disamping menyebarkan agama Islam juga untuk memperbaiki lingkungan kehidupan masyarakat dengan mengajarkan cara bercocok tanam ujarnya, saviera Anditta. 

((Rahmat))

0 comments:

Posting Komentar

Hanya pesan membangun