PRAKTIKUM AERODINAMIKA : TARUNA AKMIL KUNJUNGI AAU

Berita Terkini

Dandim Dan Kapolres Boyolali Patroli Dan Pantau Pelaksanaan Pilkada

Boyolali - Dandim 0724/Boyolali Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo, S.Pd. M.Han bersama Plt. Kapolres Boyolali AKBP Budi Andhy Buono, S.H.S.I.K...

Postingan Populer

Selasa, 07 Mei 2024

PRAKTIKUM AERODINAMIKA : TARUNA AKMIL KUNJUNGI AAU



Yogyakarta. (Pen-AAU). Sebagai lembaga pendidikan militer TNI Angkatan Udara, Akademi Angkatan Udara pada hari ini menerima Taruna Tingkat III dari Akademi Militer untuk melaksanakan Praktikum, Selasa (7/5/2024). 

Bertempat di Laboratorium Aerodinamika Departemen Aeronautika AAU, sebanyak 39 Taruna Akmil mendapatkan meteri tentang teori Aerodinamika yang dijelaskan oleh Kasiaeroprop Depaero AAU Mayor Tek Sya'ban Tri Hernawan, S.T., M.Eng.Mgt.

Kegiatan praktikum Taruna Akmil di AAU berlangsung selama dua hari dari Tanggal 6 Mei 2024 sampai dengan 7 Mei 2024.

Akademi Angkatan Udara sebagai lembaga pendidikan militer dalam mewujudkan Tri Dharma Perguruan Tinggi sangat terbuka dalam memberikan dan memfasilitasi peserta didik dari manapun untuk melaksanakan study atau praktikum guna mewujudkan sumber daya manusia yang unggul. 

L.I

0 comments:

Posting Komentar

Hanya pesan membangun