Rabu, 11 Desember 2024
Diduga Pelaku Ganjal ATM Babak Belur Dihajar Masa, Anggota Polsek Cisoka Gerak Cepat Amankan Pelaku
Pemkab Cirebon Fokus Tingkatkan Kesejahteraan dan Aksesibilitas bagi Disabilitas
Ia menambahkan, konsep desa ramah disabilitas telah mulai diterapkan di tujuh desa, yaitu tiga desa di Kecamatan Lemahabang, tiga desa di Kecamatan Greged, dan satu desa di Kecamatan Astanajapura.
Meski fasilitas di kantor pemerintahan dan pelayanan publik belum sepenuhnya maksimal, ia memastikan langkah perbaikan terus dilakukan.
Sementara itu, Ketua Forum Komunikasi Difabel Cirebon (FKDC), Abdul Mujib mengapresiasi langkah pemerintah daerah.
Menurutnya, perhatian pemerintah semakin nyata melalui penerbitan Peraturan Daerah Nomor 3 Tahun 2024 dan kerja sama intensif dengan FKDC.
"Implementasi desa ramah disabilitas sudah berjalan sekitar delapan bulan, dengan banyak pencapaian. Salah satunya, beberapa desa kini memiliki data penyandang disabilitas," ujar Abdul.
"Namun, ada sembilan indikator yang harus dipenuhi, termasuk keterlibatan masyarakat disabilitas," ungkapnya.
FKDC mencatat, ada 1.200 penyandang disabilitas dan 607 penyintas kusta di Kabupaten Cirebon yang mendapat pendampingan.
Abdul berharap, isu disabilitas terus menjadi prioritas pemerintah.
"Kami butuh ruang lebih besar untuk terlibat dalam pembangunan, agar program yang dijalankan sesuai kebutuhan kami," tutupnya. (Cephy)
l-Ceta Dalam Penanganan Bencana Akibat Cuaca Ekstrem,Rumah Roboh di Desa Sleman Kec. Sliyeg Indramayu
Selasa, 10 Desember 2024
Kanit Reskrim Pimpin Apel Malam hari Kesiapan Cipta Kondisi di Balaraja
Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Bersama Bhabinsa Sambangi Peternak di Wilayah Desa Binaan
Polisi Penggerak Pekarangan Pangan Bergizi Polsek Jatiwangi, Edukasi dan ajak warga untuk memanfaatkan lahan kosong untuk ditanami tanaman pangan bergizi
Kabagren Polres Majalengka Pimpin Apel Pagi dan Sampaikan Amanat Kepada Personil
Polres Cirebon Kota Ikuti Zoom Meeting Strategi Cooling System Pasca Pemilukada 2024
Kapolsek Kedokan Bunder Polres Indramayu Komitmen Berantas Perjudian di Wilayahnya
Peringati HUT Ke-75 RSUD Dr. Moewardi Solo, Babinsa Jebres Ikuti Donor Darah
Peduli Kebersihan Lingkungan, Babinsa Sumber Bersama Tim Saberling Laksanakan Kerja Bakti
Sambut Hari juang TNI-AD Th 2024 Koramil 02/Banjarsari Laksanakan Pembersihan Pangkalan
Koramil 04/Jebres Gelar Pengajian dan Doa Bersama, Begini Pesan Danramil
Kapolsek Pimpin Apel Pengamanan kegiatan Bakti Sosial oleh TP-PKK Kementrian Dalam Negeri di RS. Suci Paramita Balaraja